Kami hadir ingin melestarikan budaya warisan keagungan leluhur,bermacam macam tosan aji dan hasil cipta rasa karsa manusia kami suguhkan kepada anda sekalian.jikalaupun ada kekurang tepatan dalam penangguhan,dapur,pamor dan filosofis tosan aji yang kami suguhkan mohon kami diberi masukan khasanah pengetahuan agar kelak tidak terjadi kekisruhan pengetahuan untuk generasi penerus.SALAM SILAHTURAHMI DARI SAYA & SALAM BUDAYA

Sabtu, 12 Mei 2012

SEMPONO BUNGKEM MEWAH

SEMPONO BUNGKEM
PAMOR NGULIT SEMONGKO
WARANGKA LADRANG KAYU JATIE
PANJANG WILAH 43 CM DIBUAT SELARAS DENGAN WARANGKA SEHINGGA DAPAT BERDIRI
MAHAR RP 1.000.000




Tidak ada komentar:

Posting Komentar